Blog

Apr
27

KEGIATAN FOREST AND LAND FIRE MANAGEMENT YANG DISELENGGARAKAN KIFC (Korea Indonesia Forest Center) DAN MANGGALA AGNI JAMBI DISAMBUT ANTUSIAS MAHASISWA KEHUTANAN UNIVERSTAS JAMBI

Jum’at/26 April 2024, Mahasiswa Kehutanan Universitas Jambi mengikuti kegiatan Forest and Land Fire Management atau Pelatihan Kebakaran Hutan yang dilaksanakan di Manggala Agni Daops Jambi. Kegiatan ini diikuti setidaknya sebanyak 31 Mahasiswa dari Jurusan Kehutanan dengan didampingi oleh Sekretaris Jurusan Kehutanan yaitu, Ir. Rike Puspitasari Tamin, S.Hut ., M.Si ., I.PM. Kegiatan ini diselenggarakan oleh […]

By admin | Berita
DETAIL
Apr
16

Dr. Forst Bambang Irawan, S.P .,M.Sc, IPU Terpilih Sebagai Dekan Fakultas Pertanian Universitas Jambi (FAPERTA UNJA) Periode 2024 – 2028

Fakultas Pertanian Universitas Jambi telah selesai melaksanakan Pemilihan Dekan untuk Periode 2024 – 2028. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Rapat Senat Fakultas Pertanian Universitas Jambi yang dihadiri langsung oleh Rektor Universitas Jambi dan juga Ketua Senat Fakultas Pertanian Universitas Jambi. Dr. Forst Bambang Irawan, S.P ., M.Sc, IPU terpilih sebagai Dekan Fakultas Pertanian Universitas Jambi […]

By admin | Berita
DETAIL
Apr
02

RAMADHAN FEST FAPERTA 2024 “Merayakan Kebudayaan dan Merajut Persaudaraan secara Keterbukaan dalam Kreatif Ramadhan “

26 – 27 Maret 2024, Fakultas Pertanian Universitas Jambi mengadakan Kegiatan Keagamaan bertajuk Ramadhan Fest FAPERTA. Kegiatan ini mengangkat Tema ” Merayakan Kebudayaan dan Merajut Persaudaraan Secara Keterbukaan dalam Kreatif Ramadhan ” diselenggarakan oleh BEM Fakultas Pertanian Universitas Jambi. Kegiatan ini dibuka dan dipimpin oleh Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Fakultas Pertanian Universitas Jambi, […]

By admin | Berita
DETAIL
Mar
22

KUNJUNGAN LAPANGAN DALAM RANGKA PELATIHAN LOW COST SMART FARMING DI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS JAMBI

Kamis (21/03/2024), Balai Pelatihan Pertanian Jambi melakukan kunjungan lapangan ke Fakultas Pertanian Universitas Jambi dalam rangka mengikuti Pelatihan Low Cost Smart Farming. Kegiatan ini disambut oleh Fakultas Pertanian Universitas Jambi selaku tuan rumah di Ruang Rapat Senat Fakultas Pertanian. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan Fakultas Pertanian yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Dekan Bidang […]

By admin | Berita
DETAIL
Mar
07

Fakultas Pertanian Berkolaborasi dengan CIRAD, France Melakukan Pelatihan Biofunctool

Fakultas Pertanian UNJA berkolaborasi dengan CIRAD (French Agricultural Research for Internasional Development) melaksanakan Training on Biofunctool: Assessing Soil Health in the Field, Kegiatan ini dilaksanakan di Laboratorium Dasar Fakultas Pertanian Lantai 3 pada Selasa (5/3/2024). Pelatihan ini dibuka secara resmi oleh Rektor Universitas Jambi yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Rektor Bidang Umum dan […]

By admin | Berita
DETAIL
Feb
28

WORKSHOP PEMBEKALAN CALON WISUDAWAN DAN PENYAMBUTAN ALUMNI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS JAMBI

Fakultas Pertanian Universitas Jambi menyelenggarakan Workshop ” Pembekalan Calon Wisudawan dan Penyambutan Alumni Fakultas Pertanian Universitas Jambi Tahun 2024 ” bertempat di Pelataran Gedung Fakultas Pertanian pada Jumat, 23 Februari 2024 Pukul 13.30 WIB s.d Selesai Kegiatan dibuka dan dipimpin langsung oleh Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Fakultas Pertanian Universitas Jambi, Dr. Fuad Muchlis, […]

By admin | Berita
DETAIL
Feb
20

Jurusan Agroekoteknologi dan Jurusan Kehutanan Universitas Jambi Laksanakan Kuliah Umum Understanding Tropical Forest Recovery at Hutan Harapan with UAV Multispectral Scanning and AI Canopy Mapping

Hari Selasa 20 Februari 2024, Dua Jurusan Fakultas Pertanian Universitas Jambi yaitu Agroekoteknologi dan Kehutanan melaksanakan Kuliah Umum dengan Tema ” Understanding Tropical Forest Recovery at Hutan Harapan with UAV Multispectral Scanning and AI Canopy Mapping ” dengan Dosen Tamu Dr. James G. C. Ball Forest Ecology and Conversation Group (Coomes’ lab) Conversation Research Institute […]

By admin | Berita
DETAIL
Feb
25